Kahfi Talk less Do More

Kumpulan Lagu Rock Indonesia Terbaik [Sepanjang Masa]

1 min read

Kumpulan Lagu Rock Indonesia Terbaik [Sepanjang Masa]

Musik Rok (dalam Bahasa Inggris : Rock) atau Musik Cadas adalah salah satu aliran musik terpopuler yang sudah diketahui secara umum pada tahun 1950an di dunia dan mulai menyebar ke indonesia.

Pada tahun 1970an, rock berkembang menjadi berbagai subgenre (sub-kategori), diantaranya :

  • Soft rock
  • Glam rock
  • Heavy metal
  • Hard rock
  • Progressive rock
  • Punk rock

Kemudian Subkategori musik rock yang mencuat pada tahun ’80-an termasuk New Wave, hardcore punk, dan alternative rock.

Dan Pada tahun ’90-an terdapat grunge, Britpop, indie rock dan nu metal.

Selain itu, ada juga subgenre lain dari musik rock, yaitu alternative rock, slow rock, rock metal, rock ‘n’ roll, pop rock, grunge, art rock.

Suatu kelompok musik yang mengkhususkan diri untuk memainkan musik rock, disebut sebagai rock band.

Salah satu band yang terkenal memainkan musik rock diantaranya seperti Queen, elvis presley, J-Rock, Dewa 19 dan lainnya.

Di indonesia juga banyak pemusik rock legendaris yang lagunya enak didengar, Contohnya di bawah menampilkan lagu dari Peterpan – Bintang Di Surga.

Daftar Lagu Rock Indonesia Terbaik

Berikut adalah kumpulan daftar lagu rock di indonesia terbaik, urutan ini tidak mempengaruhi lagu mana yang paling bagus, pilih sesuai selera masing-masing.

NoNama BandJudul Lagu
1J-Rocks Fallin’ in Love
2Andra and the BackboneSempurna
3SlankTerlalu Manis
4Jamrud Pelangi di Matamu
5Noah Separuh Aku
6Peterpan Ku Katakan dengan Indah
7God BlessRumah Kita
8Pas BandJengah
9Swami Bongkar
10Netral Garuda di Dadaku
11Superman Is DeadKuat Kita Bersinar
12Iwan FalsYang Terlupakan
13Cokelat Bendera
14Seurieus Rocker Juga Manusia
15Koes PlusKembali ke Jakarta
16Anggun C. SasmiMimpi
17God BlessSemut Hitam
18Nicky AstriaJarum Neraka
19Dewa 19Arjuna
20Efek Rumah KacaCinta Melulu
21Kotak Beraksi
22Sheila On 7Melompat Lebih Tinggi
23Andra and the BackboneMain Hati
24Nike ArdillaBintang Kehidupan
25Iwan FalsSurat Buat Wakil Rakyat
26Superman Is Dead Sunset di Tanah Anarki
27Nidji Biarlah
28Dewa 19 Pangeran Cinta
29Potret Salah
30Padi Mahadewi
31Burgerkill Shadow of Sorrow
32Gigi Janji
33Andra and the Backbone Musnah
34NaifPosesif
35Killing Me Inside Biarlah
36Last ChildPedih
37Kotak Pelan Pelan Saja
38Last ChildSeluruh Nafas Ini
39Slank I Miss You But I Hate You
40Jamrud Selamat Ulang Tahun
41GigiTerbang
42The RockMunajat Cinta
43Five MinutesSelamat Tinggal
44PadiSobat
45PadiHitam
46Endank SoekamtiJangan Lupa Bahagia
47Seurieus Rocker Juga Manusia
48Koes PlusKembali ke Jakarta
49Kotak Beraksi
50Edane Kau Pikir Kaulah Segalanya

Diatas adalah lagu rock terbaik di indonesia sepanjang masa, mana menurut kamu yang paling enak didengar?

Kahfi Talk less Do More

2 Replies to “Kumpulan Lagu Rock Indonesia Terbaik [Sepanjang Masa]”

Tinggalkan Balasan