Home » Tips » 4 Cara Mengganti Nama di Google Meet yang Mudah Untuk Dilakukan
4 Cara Mengganti Nama di Google Meet yang Mudah Untuk Dilakukan
3 min read
Google meet menjadi aplikasi yang dirilis sejak tahun 2017 silam dan digunakan oleh banyak orang sekarang ini. Anda dapat memanfaatkan aplikasi dengan mudah dalam berbagai macam perangkat. Dapat menggunakan ponsel atau juga laptop dalam akses. Tentunya, menggunakan nama jika akses untuk sekolah atau kerja. Anda hanya perlu cara mengganti nama di Google meet.
Aplikasi pertemuan video ini dapat menampung hingga 100 peserta. Untuk waktunya sendiri mencapai 60 menit untuk setiap kegiatan. Semua peserta yang menggunakan aplikasi ini dapat mengganti nama sendiri sesuai dengan keperluan. Tidak sulit hanya untuk mengganti nama akun karena Anda dapat menggunakan beberapa langkah sederhana. Yuk, ikuti artikel ini.
Untuk mengganti nama dengan mudah dalam google meet, ada berbagai macam cara yang dapat digunakan. Anda dapat mengganti nama dengan menggunakan cara ini jika memanfaatkan Android. Berikut langkah mudah untuk Anda lakukan dalam merubah nama dengan menggunakan Android.
Masuk ke pengaturan
Langkah pertama yang dapat dilakukan jauh lebih dulu adalah masuk ke pengaturan HP. Anda dapat masuk ke dalam pengaturan yang ada di menu settings. Selanjutnya, langsung scroll hingga ke bagian paling bawah, akan ada pilihan untuk Google. Anda dapat mengatur data personalisasi akun dengan masuk ke halaman ini. Banyak hal yang dapat diatur dalam bagian ini termasuk untuk ganti nama.
Manage your google account
Anda dapat melakukan langkah selanjutnya dengan menekan manage your google account. Anda dapat menemukan pilihan berbagai macam akun yang Anda gunakan. Sesuaikan dengan akun yang Anda gunakan untuk google meet.
Langsung ubah nama
Jika sudah, Anda dapat memilih pada menu personal info. Lanjutkan dengan pemilihan pada name. Akan ada bagian untuk basic info dalam perubahan nama. Anda dapat mengisi first name dengan memasukkan nama depan yang diinginkan. Langkah selanjutnya yang dapat dimasukkan setelah nama depan adalah memasukkan last name. Jika sudah yakin, langsung saja tekan save.
Selain mengganti nama dalam Android, Anda dapat menggunakan langkah selanjutnya dengan perubahan pada ponsel iOS. Dalam cara mengganti nama di google meet, ada beberapa langkah yang dapat digunakan untuk ponsel iOS juga. Anda hanya perlu menggunakan langkah berikut ini dalam merubah nama google meet.
Buka gmail
Anda dapat menggunakan langkah pertama dengan membuka gmail. Anda dapat membuka aplikasi dalam perangkat iOS yang digunakan. Pastikan kalau Anda mempunyai koneksi yang baik untuk membuka Gmail. Anda dapat melakukan perubahan dengan menggunakan aplikasi ini dalam perangkat jauh lebih dulu.
Ketuk menu
Setelah membuka gmail dalam perangkat Anda, langsung saja masuk ke dalam ikon menu. Anda dapat menekan menu yang ada pada bagian kiri atas. Langsung scroll hingga ke bagian bawah untuk menemukan opsi yang sesuai. Anda dapat menekan pilihan setting untuk melakukan perubahan.
Ganti nama
Anda dapat masuk ke dalam bagian manage your google account. Lanjutkan dengan memilih pada personal info. Langsung saja ketuk panah yang menghadap ke arah kanan dalam bagian kanan name. Masukkan nama depan dan juga nama belakang baru sesuai dengan keinginan. Jika sudah, Anda dapat melanjutkan langkah dengan tekan save untuk menyimpan nama baru yang dibuat.
Cara Ganti Nama Google Meet Lewat Laptop
Cara mengganti nama di google meet selanjutnya dapat Anda lakukan dengan memanfaatkan laptop. Anda dapat menggunakan langkah yang sama sederhana dengan merubah nama memakai laptop. Banyak orang yang melakukan akses untuk pertemuan video dengan menggunakan laptop. Berikut daftar langkah yang dapat Anda lakukan untuk merubah nama dalam laptop.
Masuk ke meet
Untuk mengganti nama dengan menggunakan laptop. Maka, langkah yang harus Anda lakukan jauh lebih dulu adalah masuk ke dalam akun meet. Anda dapat melakukan akses menggunakan situs. Jika sudah, langsung manfaatkan akun Google untuk mengikuti pertemuan yang ada.
Atur akun
Jika sudah berhasil masuk dengan website menggunakan akun Google Anda. Maka, Anda harus menekan pada bagian profil dan langsung saja pilih pada opsi manage your google. Lanjut lagi dengan memilih info pribadi yang ada di bagian kiri. Anda dapat mengubah nama yang ingin digunakan menggunakan pilihan menu yang tersedia ini.
Edit nama
Setelah membuka menu yang tersedia. Maka, langkah selanjutnya untuk Anda lakukan adalah masuk ke dalam opsi name. Anda dapat melakukan pengeditan untuk nama yang ingin digunakan pada bagian profil. Jika sudah, ubah nama sesuai dengan keinginan sendiri. Setelah pengubahan berhasil, Anda hanya perlu tekan save. Nantinya, semua pertemuan akan menggunakan nama yang diubah.
Cara Mengatur Nama Panggilan Di Google Meet
Tidak hanya cara mengganti nama di Google meet saja yang menarik untuk banyak orang. Tentu, ada banyak orang juga yang tertarik untuk mengatur nama panggilan dalam google meet. Anda dapat menggunakan langkah mudah tanpa memasukkan nama yang panjang. Anda masih dapat menggunakan nama tengah atau panggilan. Jadi, tidak terbatas pada nama depan atau belakang.
Masuk ke akun
Anda harus masuk ke akun dengan membuka halaman dalam Google jauh lebih dulu. Pilih akun yang biasanya digunakan dalam meeting. Jadi, Anda dapat langsung menemukan perubahan nama setelah mengubah sesuai dengan keinginan.
Tekan nickname
Langkah selanjutnya yang dapat Anda lakukan adalah menekan pada bagian name. Baris ini ada di bagian bawah basic info. Jika sudah, akan ada ikon lainnya yang muncul untuk pengeditan. Anda dapat menekan ikon pensil yang ada di bawah nickname untuk melakukan perubahan. Dalam bagian inilah, Anda dapat memasukkan nama panggilan yang diinginkan.
Masukkan nama
Ketik nama yang ingin Anda gunakan sebagai panggilan dalam meeting. Anda dapat menggunakan langkah mudah dengan mencari nama yang unik atau mudah diingat. Tetap gunakan nama Anda karena merupakan peresmian identitas. Banyak yang biasanya menggunakan nama aneh sehingga tidak dapat bergabung dengan meet yang ada. Langsung saja tekan save pada nama yang ada.
Display name
Setelah melakukan berbagai macam perubahan nama sesuai dengan keinginan. Maka, Anda dapat memasukkan nama yang diinginkan untuk meet. Misalnya, menggunakan nama lengkap untuk pertemuan dengan atasan. Maka, Anda dapat memilih pada bagian display name as, cari saja. Anda juga dapat mencari nama panggilan untuk meet bersama teman. Langsung saja tekan save
Demikian langkah yang dapat Anda lakukan dalam cara mengganti nama di google meet yang dapat dilakukan dengan mudah. Anda dapat menggunakan cara sederhana seperti ini dalam perubahan nama sesuai dengan keinginan.
Related Posts:
Cara Mudah Membuat Fake Nomor Indonesia Apakah Anda ingin melakukan verifikasi dengan menggunakan nomor palsu? Kali ini kita akan membahas mengenai cara membuat fake nomor Indonesia. Hal ini perlu diketahui supaya Anda bisa melakukan verifikasi dengan…
Apa Itu Savefrom IG Story, Fitur dan Cara Mengaksesnya? Instagram adalah salah satu media sosial populer yang sering digunakan untuk berbagi momen lewat foto dan video. Namun, konten IG tidak bisa diunduh kecuali menggunakan platform seperti Savefrom IG Story. Instagram…
Cara Menghapus Like di Twitter, Mudah dan Praktis! Sebagian pengguna media sosial Twitter mungkin kini merasa tidak nyaman ketika banyak like yang random dan tidak beraturan pada akun mereka. Semua like tersebut sebenarnya bisa dihapus dengan mempelajari cara…
Cara Membuat & Mengetahui Link Facebook Sendiri dengan Mudah Sebagai sosial media terpopuler di dunia, facebook tentunya memiliki fitur yang menarik, salah satunya link username. Dengan username atau link facebook, orang lain akan dapat dengan mudah mencari akun facebook…
Berikut Cara Mengirim Video ke Google Classroom! Lagi-lagi Google menciptakan inovasi yang memudahkan masyarakat dalam menjalankan aktivitas salah satunya sekolah. Ya, Classroom dikhususkan untuk para guru dan murid dalam memberi dan menerima tugas. Kemudahan ini pun berlaku…
Cara Mudah Menghilangkan Info di WA, dari HP maupun Komputer Apakah kamu sedang mencari cara menghilangkan info di WA? Kamu ada di tempat yang tepat. Pelajari cara menghilangkan bio WA di sini. Untuk diketahui sebelumnya, info di WhatsApp adalah teks…
Cara Menambah Metode Pembayaran Telkomsel di Google… Mau tau cara menambah metode pembayaran Telkomsel di Google Play Store? karena pasti ada saja terbesit rasa ingin menggunakan layanan berbayar. Dengan begitu, Anda tidak perlu khawatir jika menggunakan Telkomsel,…
Cara Update Sakura School Simulator Versi Terbaru, Lengkap! Sakura School Simulator, merupakan game yang di dalamnya terdapat cerita anak sekolah Jepang. Pengguna yang memainkannya, akan memerankan karakter sebagai siswa Sakura High School. Pada peluncurannya, game ini mencuri perhatian…
Cara Mudah Servis Lampu LED, Anti-Gagal Apakah lampu LED di rumah Anda rusak? Ternyata, terdapat cara yang bisa Anda lakukan untuk memperbaiki lampu LED di rumah. Kali ini kita akan membahas mengenai cara servis lampu LED…
Daftar Aplikasi Penghasil Uang Langsung ke DANA, Wajib Coba! Tahukah Anda jika saat ini tersedia banyak pilihan aplikasi penghasil uang langsung ke DANA? Jadi, sambil menggunakan aplikasi, Anda bisa meraup banyak uang. Ada berbagai aplikasi yang akan meminta Anda…
Aplikasi Youtube yang Bisa Diputar di Latar Belakang Hai, masih di efyei.com! Apa Anda ingin menggunakan Aplikasi Youtube yang Bisa Diputar di Latar Belakang? Apakah Anda sering menggunakan Youtube untuk menonton video dan mendengarkan musik? Jika iya, pasti…
Cara Menggunakan Kalkulator Tiktok, Tools Penghitung… Kalkulator tiktok adalah sebuah program yang dapat menghitung earning content pada tiktok. Earning content di sini berarti pendapatan yang diraih pervideo dari konten kreator. Dengan tools ini, Anda bisa melihat earning…
Cara Hapus Akun Tantan Secara Permanen Melalui Email Atau HP Cara hapus akun Tantan cukup mudah untuk dilakukan. Namun, mengapa hal ini dilakukan? Ada banyak sekali alasan mengapa seseorang ingin menghapus akun Tantannya. Salah satunya adalah karena sudah mendapatkan pasangan.…
18 Rekomendasi Aplikasi Tema Hp Keren Terbaik Ada banyak tema Hp keren gratis yang perlu Anda ketahui jika ingin mendapatkan tampilan layar yang unik dan cantik. Dengan mengubah tema Hp akan membuat Anda tidak akan bosan untuk…
Cara Mengubah Tanggal Lahir di Facebook yang Tidak… Pengguna dapat mengubah atau mengganti tangga lahir ulang tahun pada akun facebook lewat aplikasi facebook, facebook lite dan facebook web. Facebook membatasi penggunanya untuk mengganti tanggal lahir akun, setelah menggantinya…
Cara Membuat Nama Facebook Kosong Tanpa Nama [Terbaru] 2022 Dengan memanfaatkan salah satu bug di facebook, kita bisa membuat atau mengubah nama akun facebook menjadi kosong alias tanpa nama. Cara ini sudah lama beredar di facebook, sudah banyak terlihat…
7 Aplikasi Komputer & Jaringan yang Wajib Digunakan Bagi anda anak teknik komputer dan jaringan atau TKJ yang ingin mendalami jurusan anda dengan melakukan berbagai macam pembelajaran, tentunya anda akan membutuhkan beberapa aplikasi yang dapat membantu anda. Dalam proses belajar…
Cara Menghapus Akun ML Permanen, Agar Bisa Kembali… Dalam artikel ini Anda akan mengetahui alasan mengapa aplikasi ML banyak peminat, hingga mempelajari cara menghapus akun ML. Mobile Legend atau ML, merupakan game MOBA yang dimainkan oleh tim pemain,…
Inilah Beberapa Game Penghasil Pulsa Terbaru 2023,… Main game menjadi salah satu cara yang paling ampuh untuk membuang rasa jenuh dan rasa bosan, apalagi di tengah kesibukan kerja yang begitu padat. Dengan bermain game penghasil pulsa terbaru…
Cara Login Line Web Mudah dan Cepat Apakah Anda pengguna aplikasi Line? Anda tidak hanya bisa menggunakan Line di HP saja. Sekarang, Anda juga bisa menggunakannya di Laptop. Kali ini kita akan membahas mengenai cara login Line…
Cara Menghapus Akun Get Contact yang Wajib Diketahui Salah satu aplikasi yang cukup populer saat ini yang banyak digunakan orang untuk mengidentifikasi nomor adalah Get Contact. Namun begitu, kini juga mulai banyak orang yang khawatir mengenai kemananan aplikasi…
Cara Mendapatkan Kode Verifikasi Jika Nomor Hilang Cara mendapatkan kode verifikasi jika nomor hilang dapat dilakukan melalui berbagai cara. Jadi, Anda tidak perlu panik terlebih dahulu jika ada SMS atau nomor penting yang perlu dikirim atau diterima.…
Cara Hapus Akun Google di HP Xiaomi, Catat Tutorialnya! Anda tertarik untuk mengetahui cara menghapus akun Google di hp Xiaomi? Dalam artikel berikut ini akan ada penjelasan terkait bagaimana menghapus akun Google pada ponsel Xiaomi yang cukup mudah untuk…
Cara Mengaktifkan Akun Facebook yang Dinonaktifkan 100% Work Apakah kamu pernah mengalami akun Facebook yang tiba-tiba dinonaktifkan? Terus mau tau gimana Cara Mengaktifkan Akun Facebook yang Dinonaktifkan? Kamu sudah berada ditempat yang tepat. Hal ini pastinya sangat menjengkelkan…
Cara Reset Printer Epson L120 Mudah Dan Work It Bekerja dengan printer dan teknologi lainnya mengharuskan Anda menguasai seluk beluk tentang benda tersebut. Jika Anda memiliki Epson L120, kali ini Anda harus membaca tutorial reset printer Epson L120 yang…
Panduan Mudah Cara Menghapus Toko di Shopee Shopee telah dikenal menjadi salah satu marketplace yang banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia saat ini. Banyak toko yang menyediakan berbagai produk yang kini telah tergabung dalam Shopee. Meski begitu, kegiatan…
Cuma Membaca Novel Dapat Uang? Begini Caranya Bagi orang yang suka membaca tentunya membeli mengeluarkan uang untuk membeli buku adalah hal yang mudah. Pasalnya mereka rela demi sesuatu yang disukai. Namun apakah pembaca tahu, bahwa ada cara…
Ukuran Kertas F4 di Excel Beserta Cara Pengaturannya Pembuatan dokumen menggunakan Microsoft Office harus memperhatikan ukuran kertas yang digunakan sesuai dengan kebutuhan. Ukuran kertas F4 di Excel juga bisa Anda gunakan dengan pengaturan size page agar bisa disesuaikan…
6 Aplikasi Penghasil Uang Dana Tanpa Undang Teman Aplikasi penghasil uang Dana tanpa undang teman kini menjadi tren tersendiri bagi pengguna internet. Maraknya berbagai jenis aplikasi penghasil uang, menjadi sasaran banyak orang untuk berlomba-lomba menghasilkan uang. Terbukti banyak…
12 Cara Hapus Foto Profil Tiktok yang Mudah Membuat akun Tiktok adalah salah satu hal yang menarik untuk dilakukan. Sudah ada banyak orang yang menggunakan aplikasi jejaring sosial ini. Sama halnya dengan berbagai macam aplikasi lainnya, aplikasi ini…