Home » Kata » Apa itu Ambigu & Ambigo? Ini Artinya +Contoh
Apa itu Ambigu & Ambigo? Ini Artinya +Contoh
52 sec read
Kata Ambigu biasanya terlihat di postingan yang di kalimat nya itu kurang jelas, memiliki banyak artian dan sulit dipahami.
Tidak sedikit dari mereka juga salah menulis kata ambigu menjadi ambigo, yang benar adalah ambigu.
Daftar isi
Arti Ambigu
Menurut KBBI, Ambigu bermakna lebih dari satu (sehingga kadang-kadang menimbulkan keraguan, kekaburan, ketidakjelasan, dan sebagainya) bermakna ganda, taksa.
Sedangkan menurut Wikipedia, Ambigu atau Ambiguitas atau ketaksaan informasi, dalam kata-kata, gambar, atau media lainnya, adalah kemampuan mengekspresikan lebih dari satu penafsiran atau pengertian.
Ambiguitas umumnya berbeda dengan ketidakjelasan.
Dalam ambiguitas, arti atau tafsiran spesifik dan berbeda bisa saja muncul.
Sedangkan informasi yang tidak jelas sulit menghasilkan penafsiran atau artian apapun pada tingkat spesifikasi yang diinginkan.
Menurut Netizen di sosial media, Ambigu adalah kalimat yang mempunyai dua atau lebih arti yang berbeda, atau dengan kata lain kalimat tersebut rancu (aneh) atau tidakjelas maksudnya yang mana yang benar.
Para shitposter dan orang yang suka posting meme di sosial media biasanya memposting gambar yang memiliki arti atau makna yang ambigu.
Dimana ketika mereka ingin tertawa, mereka harus mikir dulu maksud dari gambar itu.
Tau maksudnya?
Contoh Ambigu
Contoh dari postingannya Begini.
Coba simpulkan arti dari gambar di atas, mereka yang memberikan react pada postingan di facebook ini mungkin paham maksudnya. Tebak apa maksudnya?
Akhir Kata
Itulah arti kata ambigu, semoga bermanfaat.
Jika ada yang kurang atau kesalahan silahkan di koreksi di kolom komentar di bawah.
Nantikan artikel terbaru lainnya di Efyei. Terima kasih sudah berkunjung.
Related Posts:
Apa itu PHP, Open BL, Tag, Wall, SN, PM, TFL, Bps,… Mulai dari yang sudah dewasa sampai yang baru pertama kali buka facebook mungkin di antara kalian pernah ketemu kata-kata ini. Dan tidak semua pengguna sosial media mengetahui sebagian arti kata-kata…
Apa Itu Ambyar? Ini Artinya dalam Bahasa Gaul Ambyar adalah kata yang sekarang sudah masuk kedalam KBBI dan merupakan kata bahasa indonesia yang baik dan benar. Dikarenakan anak muda sekarang semakin umum mendengar kata ini melalui lantunan Didi…
Syukron, Afwan, Jazakallah Khairan Katsiiraa:… Kata syukron cukup sering di ucapkan di sekitar kita, syukron adalah salah satu kata yang berasal dari bahasa arab. Tahukah kamu apa artinya Syukron itu? berikut penjelasan mengenai arti kata…
Apa itu Latepost, Repost, OOTD & THROWBACK? Ini Artinya Kata yang cukup sering digunakan di sosial media, seperti instagram, Facebook dan Whatsapp. Arti Latepost Jika diterjemahkan dari bahasa inggris, late post memiliki arti terlambat pos atau telat pos. Late artinya terlambat atau…
Apa Itu Wacana Forever? Ini Artinya dalam Bahasa Gaul Apa Itu Wacana Forever? Ini Artinya dalam Bahasa Gaul - Hae gaes kali ini saya mau membahas arti dari kata wacana atau wacana forever dalam bahasa gaul. Kata ini lagi…
Cheat Guitar Hero 1 dan 2 PS2 Lengkap Bahasa Indonesia Salah satu Permainan di konsol PS 2 yang paling populer, ya! Guitar Hero, adalah game bergenre musik yang dirilis di tahun 2005 lalu dan masih banyak orang-orang memainkan permainan yang…
Personal Letter: Adalah, Contoh dan Jenis Bagian Personal Letter, Contoh, Pengertian dan Jenis Bagian dalam Bahasa Inggris Beserta Artinya atau Terjemahan - Hae gaes, kali ini saya mau membahas tentang pelajaran bahasa inggris, oke silahkan di simak.…
Apa itu Noob, Newbie, Pro Player? Ini Artinya Tidak sedikit orang yang belum tau artinya apaan, dan mereka asal nyebut saja padahal tidak tau artinya wkwk. Kata - kata atau istilah ini adalah kata ejekan dan juga kata pujian…
Chord Kunci Gitar Lagu Triple A'K - Rindu Mudah Lagu yang berjudul Rindu ini di bawakan oleh band Triple A'K, lagu yang memiliki lirik yang sangat menyentuh ini cukup populer di kalangan anak remaja atau anak zaman sekarang terutama…
Apa itu Gaje? Ini Artinya dalam Bahasa Gaul Kata Gaje tidak ada dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Namun, termasuk kedalam bahasa gaul. Arti Gaje Gaje adalah kepanjangan dari "Gak Jelas" Ga : GakJe : Jelas Yang berarti…
Kunci Jawaban Tugas Mandiri 4.2 Kelas 12 Halaman 125-126 Hal 125 NoJenis hak warga negaraContoh perwujudannya1.Pasal 27 ayat 2, “Tiap-tiap warga negara berhak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak bagi kemanusiaan.” Masih banyak masyarakat yang tidak mendapatkan pekerjaan yang…
Arti Dums Dalam Bahasa Gaul dan Contoh Pemakaiannya Sebagai Millennials, kamu tentu tidak boleh ketinggalan menggunakan bahasa gaul. Salah satu bahasa gaul yang tren yaitu dums. Lalu kata tersebut kira-kira artinya apa? Mengapa disebut sebagai kata gaul? Kamu…
Cara Melihat Jumlah Subscriber yang di Hidden /… Hae gaes kali ini mimin mau share artikel baru lagi yaitu tentang cara melihat atau mengetahui total jumlah subscriber channel youtubers yang jumlah nya itu di private atau di hidden…
Tutorial Install Virtualbox di Kali Linux Oke gan hari ini saya akan memberikan tutorial tentang cara menginstall virtualbox di kali linux, Simple saja sebenarnya nginstallnya. Oke kita mulai saja tutorialnya ya gan, setelah anda mengupdate repositorynya…
Apa Itu Wp adalah bahasa gaul? Ini Loh Artinya Dan Contohnya Anda mungkin sering mendengar kata “Wp” dalam interaksi di dunia nyata ataupun di sosial media, seperti Whatsapp, Instagram, Twitter, Facebook, dan lain sebagainya. Wp adalah bahasa gaul, namun apa itu…
Kunci Jawaban Soal PKN Tugas Kelompok 5.2 163 - 164 Kelas 12 Tugas Kelompok 5.2 Pada uraian sebelumnya kalian sudah mendapatkan informasi tentang istilah-istilah perjanjian internsional. Nah, sekarang cob kalian cari makna dari setiap istlah tersebut beserta contohnya. Untuk membantu kalian dalam…
Apa itu Insom & Insomnia? Ini Artinya Apa Itu Insom? Ini Artinya dalam Bahasa Gaul - Hae gaes, kali ini saya mau membahas tentang arti kata insom dalam makna yang beredar dan sudah di rangkum di artikel…
Kumpulan Aplikasi Membuat & Edit Quotes Terbaik Aplikasi Terbaik dan Terbaru Untuk Membuat Dan Edit Quotes Atau Kata-Kata - Sering sekali di lihat - lihat di sosmed itu ada banyak bertebaran kata - kata mutiara, galau, bijak,…
Kumpulan Cara Buat Tulisan Unik di Whatsapp Jadi… Terkadang bosan melihat bentuk tulisan atau huruf di whatsapp gitu-gitu saja. Kita perlu mengubah tulisan whatsapp agar seru saat chattingan. Setiap update whatsapp memberika fitur yang menarik untuk kenyamanan pengguna,…
Apa itu Anjay, Wanjay & Anjir? Ini Artinya Kata ini cukup sering di gunakan di facebook (fb), whatsapp (wa) maupun instagram. Sebenarnya kata ini sudah lama ada bertahun-tahun yang lalu, namun tetap ada saja yang gunakan bahkan sampai…
Kumpulan Huruf, Font & Simbol Keren, Aesthetic untuk… Untuk membuat nama atau nickname dalam game online seperti Mobile Legends, Free Fire, Pubg Mobile dan Lain sebagainya. Kamu harus mencoba beberapa huruf, font atau simbol-simbol yang keren dan aesthetic…
Cara Hack & Melihat Password Akun Facebook Orang Lain Mungkin di antara kalian ada yang ingin mengetahui privasi seseorang, apa yang mereka lakukan di facebook itu. Tidak sedikit yang belum tahu memang apa manfaatnya hack fb orang lain? Perlu kalian…
Apa itu Badmood & Moodbooster? Ini Artinya & Cara… Hae gaes kali ini saya mau membahas tentang arti kata Bad Mood singkatannya Bdmd dan Mood Booster. Pasti di antara kalian ada yang belum paham maksudnya itu apa. Apa Itu Badmood Badmood berasal…
Arti Up di WhatsApp, Komentar & Jual Beli [+CONTOH] Kata UP biasanya sering dijumpai ketika kita sedang melakukan jual beli di sosial media, seperti di chat whatsapp dan timeline instagram. Di kolom komentar facebook juga banyak ditemukan kata ini,…
Apa itu Gabut, Caper, Baper, Mager, Carmuk? Ini Artinya Beberapa Kata ini adalah kata yang sering muncul di postingan facebook (fb) di chat whatsapp (wa) dan instagram (ig) maupun twitter. Entah Siapa yang menciptakan kata - kata ini dan…
Kunci Gitar Lagu Peterpan - Yang Terdalam [Chord… Peterpan adalah salah satu band terlegend di indonesia yang fenomenal dan sekarang sudah berganti nama menjadi Noah, banyak lagu yang telah diciptakan oleh peterpen dan berhasil membuat para pendengarnya suka…
Apa itu :voss, Sans, Santuy? Ini Artinya dalam Bahasa Gaul Arti Kata :voss, Santuy, Sans, Qymack, qimack, qmack dalam Bahasa Gaul - Di sosial media seperti facebook, whatsapp ataupun di grup chat yang ada di sosmed itu, sering terdengar kata…
Arti Pulber, Rekber, UP, Nego, COD, Ripper dalam… Tidak jarang kata - kata ini di temukan istilah atau kata yang bermunculan dan di ucapkan dalam kegiatan jual beli online, buat kalian yang belum tau artinya pasti bingung dengan kata yang…
Nobar Artinya? Ini Pengertian dan Penerapannya di Percakapan Mungkin Anda sudah tidak asing lagi dengan kata “Nobar”. Namun apakah Anda sudah mengetahui arti kata Nobar? atau memahami dengan baik nobar artinya apa? Kali ini Anda akan dikenalkan dengan…
Arti dan Maksud Sobat Gurun, Miramar, Sunagakure Adalah Arti dan Maksud dari Kata Sobat Gurun, Miramar, Sunagakure Adalah - Terkadang ada yang bertanya di komentar medsos, sobat gurun, sobat miramar, sobat sunagakure itu artinya apa?Pertanyaan ini sering muncul…