Home » Kata » Apa itu Cringe? ini Artinya dalam Meme & Sosmed
Apa itu Cringe? ini Artinya dalam Meme & Sosmed
1 min read
Cringe adalah salah satu kata atau istlah yang sering diucapkan di sosial media seperti facebook dan twitter dimana para kaum elit sh1tpost, penikmat meme fresh dimana saja untuk asupan kebahagiaan sehari-hari.
Kata “Cringe” ini sekarang berevolusi menjadi cireng, dan juga biasa diungkapkan dengan gambar Bel berbunyi “kring kring kring”.
Cringe biasa diucapkan oleh elit meme yang selera kelucuannya humorku anjlok dasar aku sangat tinggi.
Sebenarnya bukan tinggi, hanya saja elit yang sering bilang cringe ini sudah pernah melihat meme atau jokes ini namun dikarenakan sudah basi atau gambaran memenya sudah biasa di lihat atau sudah pernah dilihat oleh mereka jadi mereka cringe melihatnya.
Dalam hal lain, cringe saat ini menjadi kata yang disalahgunakan oleh para edgy yang selalu mengikuti hal yang baru.
Daftar isi
Arti Cringe
Cringe (dibaca:krinj) adalah respons terhadap rasa malu atau kecanggungan sosial.
Cringe juga dapat merujuk pada:
Ngeri budaya , perasaan rendah diri tentang bud4ya sendiri
Komedi Cringe , genre komedi yang berpusat pada situasi canggung secara sosial
The Cringe , sebuah band rock AS
Cringe adalah ketika, seseorang bertindak / atau sangat memalukan atau canggung, itu membuat kita merasa sangat malu dan / atau malu.
“Hey that guy over there is cringy”
Komedi Cringe adalah genre komedi tertentu, di mana tujuannya adalah untuk membuat Anda tidak nyaman daripada membuat Anda tertawa.
Kata cringe tidak ada dalam KBBI atau Kamus Besar Bahasa Indonesia, kata cringe ini adalah kosakata yang berasal dari bahasa inggris.
Jika kamu translate menggunakan google translate, dan di terjemahkan dari bahasa inggris ke bahasa indonesia, maka “cringe” artinya adalah “ngeri“
Contoh Cringe
Contoh cringe dalam versi komedi, dapat kamu pahami pada kalimat paragpraph pertama artikel ini.
Jika contoh cringe dalam versi diri saya sendiri.
Saya cringe melihat foto lama saya 5 tahun yang lalu di sosmed, karena terlihat alay jadi saya cringe melihatnya.
Oke mungkin sampai disini paham.
Kesimpulan
Jadi, kesimpulannya adalah cringe ada istilah singkat dan padat yang menggambarkan tentang betapa jijiknya anda dengan suatu hal yang anda lihat.
Pembahasan Artikel ini didapat dari berbagai sumber terpercaya.
Semoga postingan kali ini bermanfaat, nantikan artikel terbaru lainnya di Efyei dan terima kasih sudah berkunjung.
Related Posts:
Download Kumpulan Font Picsay Pro [+Cara Pasang] Font adalah sebuah rupa huruf yang memiliki ukuran, berat, dan gaya tertentu. Fonts juga salah satu hal yang membuat karya editan kita terlihat lebih menarik. Dengan mengubah gaya bentuk tulisan…
Apa itu Humor Receh & Recehan? Ini Artinya di Twitter, Fb,… Disosial media seperti twitter, facebook dan instagram tidak jarang saya menemukan hal-hal yang tidak berfaedah sehingga orang-orang mengeluarkan kata seperti "receh banget, humorku receh", sebenarnya apa artinya? Arti Receh Dalam…
Kumpulan Quotes Tentang Alam yang Penuh Keindahan Ada banyak kata yang bisa kita ungkapkan tentang keindahan alam, semua orang takjub akan keindahan alam ciptaan sang maha kuasa. Gunung, Senja, Air Terjun, Pantai dan lainnya, tercipta dengan indah…
Apa itu Epic & Epic Comeback? Ini Artinya Epic adalah kata yang tidak jarang kita jumpai, terutama di sosial media dan juga game. Di Mobile Legends, epic merupakan nama dari salah satu tier pada game tersebut. Namun, tahukah…
Personal Letter: Adalah, Contoh dan Jenis Bagian Personal Letter, Contoh, Pengertian dan Jenis Bagian dalam Bahasa Inggris Beserta Artinya atau Terjemahan - Hae gaes, kali ini saya mau membahas tentang pelajaran bahasa inggris, oke silahkan di simak.…
Apa itu Move On & Flashback? Ini Artinya Kedua Kata ini adalah kata yang cukup sering digunakan oleh anak muda yang sedang dalam menjalani asmara dengan pasangannya seperti teman, pacar, mantan, gebetan dan sebagainya. Seiring berjalannya waktu, kata…
Apa Itu Wp adalah bahasa gaul? Ini Loh Artinya Dan Contohnya Anda mungkin sering mendengar kata “Wp” dalam interaksi di dunia nyata ataupun di sosial media, seperti Whatsapp, Instagram, Twitter, Facebook, dan lain sebagainya. Wp adalah bahasa gaul, namun apa itu…
Apa itu Anjay, Wanjay & Anjir? Ini Artinya Kata ini cukup sering di gunakan di facebook (fb), whatsapp (wa) maupun instagram. Sebenarnya kata ini sudah lama ada bertahun-tahun yang lalu, namun tetap ada saja yang gunakan bahkan sampai…
Apa itu Kimak? Ini Artinya dalam Bahasa Gaul Didalam kehidupan sehari-hari ada banyak kata yang memiliki arti yang berbeda dan tidak semuanya bisa kita ketahui contohnya kata kimak ini, ada yang menyebutnya qymack dan juga pukimak. Kata ini…
Kunci Gitar Lagu Faiha - Enak Susunya Mama Mama Lagu Enak Susunya adalah salah satu lagu yang juga sempat ngetrend di tahun 2018 kemarin, lagu ini nyanyikan oleh penyanyi cilik yang bernama Faiha. Lirik dari lagu ini menimbulkan kontroversial,…
Arti Kata Q&A yang Sering Muncul di Sosial Media Kata QnA atau Q&A biasa muncul di sosial media terutama di Akun-akun para selebgram, youtuber, atau tokoh publik terkenal yang membikin konten Q&A. Arti Q&A Kepanjangan dari Q&A adalah Question and…
Cara Hack & Melihat Password Akun Facebook Orang Lain Mungkin di antara kalian ada yang ingin mengetahui privasi seseorang, apa yang mereka lakukan di facebook itu. Tidak sedikit yang belum tahu memang apa manfaatnya hack fb orang lain? Perlu kalian…
Apa Itu BL? Pengertian di Sosmed dan Contohnya Media sosial yang digunakan oleh banyak orang dari berbagai golongan memunculkan adanya beberapa singkatan. Salah satunya yaitu singkatan BL. Lalu apa itu BL dan bagaimana contohnya? Simak penjelasan berikut. Saat…
Apa itu Maintenance? Ini Artinya, Sering Muncul di Game! Dalam game, tidak jarang kita menemui kata maintenance (MT) ini, biasanya para gamers risau jika bertemu dengan kata yang satu ini. Kenapa gamers jadi risau? apa sebenarnya arti Maintenance ini?…
Arti Meki Menurut Bahasa Gaul Dan Bahasa Daerah Kata ini mungkin pernah Kamu lihat atau dengar, baik di dunia nyata maupun di dunia maya seperti sosial media seperti Facebook, Twitter, Instagram, BBM dan Line. Biasanya kata ini digunakan…
Arti Follback, Done, DM Unfollow di Instagram Di sosial media seperti Instagram, facebook, whatsapp, twitter sering muncul istilah kata yang namanya Follback, Done, DM dan Unfollow, apa itu artinya? Arti Follback Follback adalah singkatan dari kata Follow…
Apa itu Hode, LGBT, Maho dan Gay? Ini Artinya Terkadang muncul kata - kata ini di sosial media seperti facebook (fb), instagram (ig), whatsapp (wa) dan lain sebagainya. Mungkin di antara kalian ada yang belum tau arti kata ini…
Apa itu LOL? Ini Artinya di Sosial Media Di sosial media seperti facebook, instagram, twitter dan whatsapp juga lainnya, tidak jarang kita menjumpai kata "LOL" ini bahkan dalam game mobile legends, PUBG dan Free Fire kita juga menjumpainya,…
Tawadhu': Artinya, Ciri-Ciri & Contoh Tawadhu' adalah sifat yang begitu mulia, hanya sebagian orang yang memiliki sifat seperti ini. Tawadhu yang artinya rendah hati atau tidak sombong. Lawan kata dari sifat tawadhu adalah takabur yang…
Apa Itu Ambyar? Ini Artinya dalam Bahasa Gaul Ambyar adalah kata yang sekarang sudah masuk kedalam KBBI dan merupakan kata bahasa indonesia yang baik dan benar. Dikarenakan anak muda sekarang semakin umum mendengar kata ini melalui lantunan Didi…
Kunci Jawaban Tugas Mandiri 1.1 PKN Kelas 11 Halaman 7 Tugas Mandiri 1.1 NoPasalJenis HAM yang Diatur128 A Tentang hak hidup dan mempertahankan hidupnya228 B1) Hak untuk membentuk keluarga dan melanjutkan keturunan melalui perkawinan yang sah. 2) Hak anak untuk kelangsungan hidup, tumbuh,…
Tutorial Install Virtualbox di Kali Linux Oke gan hari ini saya akan memberikan tutorial tentang cara menginstall virtualbox di kali linux, Simple saja sebenarnya nginstallnya. Oke kita mulai saja tutorialnya ya gan, setelah anda mengupdate repositorynya…
Apa itu PHP, Open BL, Tag, Wall, SN, PM, TFL, Bps, Add? Ini… Mulai dari yang sudah dewasa sampai yang baru pertama kali buka facebook mungkin di antara kalian pernah ketemu kata-kata ini. Dan tidak semua pengguna sosial media mengetahui sebagian arti kata-kata…
Arti Ngen Dalam Bahasa Gaul Dan Bahasa Jawa Apa sih Arti Ngen?? Belakangan ini, kata "Anak Ngen" sering muncul di media sosial, baik di kolom komentar maupun status. Banyak orang yang bingung mencari tahu makna kata ini, tetapi…
Apa Itu Tijel? Inilah Arti Tijel Yang Benar! Di zaman sekarang, perkembangan bahasa terjadi begitu cepat. Perubahan atau penyelenehan bahasa ini sering disebut sebagai bahasa gaul. Salah satu bahasa gaul adalah “tijel”. Lalu apa itu arti tijel…
Arti atau maksud dari kata scroll chat komen di facebook… Arti atau maksud dari kata scroll chat komen di facebook atau sosmed - Di sosial media seperti facebook, whatsapp ataupun di grup chat yang ada di sosmed itu, sering terdengar…
Cara Hack Akun Mobile Legends Lewat Termux Terbaru 2022 Mobile Legend Atau ML Atau biasa di panggil eMeL adalah salah satu game terpopuler di indonesia saat ini. Banyak sekli orang yang main bareng alias mabar ML dengan teman nya, di…
Review Paket Unlimited Smartfren, Paling Murah & Cepat? Buat kalian yang belum tau apa itu paket unlimited, paket unlimited adalah paket internet yang tidak menggunakan sistem kuota (gb, mb) tapi menggunakan jangka waktu, jika paket nya untuk sebulan maka kita dapat puas…
Cara Download Video dan Subtitle dari V Live [Lengkap] V Live adalah suatu layanan streaming video secara langsung dari negara Korea Selatan yang isinya selebritis dari Korea untuk menampilkan video live streaming di internet. Cara Download Video di V Live…
Arti Kata Santuy & Sans dalam Bahasa Gaul Di sosial media seperti facebook, instagram dan twitter kita tentu pernah menjumpai kata santuy, santuy living dan juga Sans. Kata Sans dan Santuy ini bukanlah termasuk dalam istilah di KBBI,…