Home » Kata » Ini Artinya Savage, Maniac, First Blood di Mobile Legends
Ini Artinya Savage, Maniac, First Blood di Mobile Legends
1 min read
Diantara Para “Gamers” atau orang-orang yang suka dan hobi dalam bermain game pasti mengenal game yang bernama Mobile Legends.
Didalam game tersebut ada istilah Savage, Maniac, First Blood, Double Kill, Triple Kill, God Like, Legendary dan lainnya.
Istilah diatas akan muncul ketika kita sudah mengkill musuh dan semua istilah dibawah ini adalah kata yang berasal dari bahasa inggris.
Daftar isi
Kumpulan Arti Kata Istilah di Mobile Legends
Berikut adalah arti dari kumpulan kata-kata yang ada di ML (Mobile Legend).
Dibawah ini adalah istilah ngekill secara berturut-turut yang berhasil dilakukan oleh diri sendiri dan Tim :
Arti First Blood
First Blood (Artinya : Darah Pertama) : Muncul ketika diri sendiri, tim dan tim musuh mendapatkan kill pertama kali dalam permainan.
Arti Double Kill
Arti Double Kill : Membunuh 2 hero secara berturut-turut Arti Triple Kill
Arti Triple Kill
Arti Triple Kill : Membunuh 3 hero secara berturut-turut
Arti Maniac
Arti Maniac (Artinya dalam Bahasa Indonesia : Gila) : Berhasil Membunuh 4 hero secara berturut-turut
Arti Savage
Arti Savage (Savage artinya orang biadab/liar/ganas. secara kejam/biadab) : Berhasil Membunuh 5 hero secara berturut-turut
Jika tim lawan yang mendapatkan kill hero, maka akan muncul tulisan enemy di depannya :
Arti dari Istilah Ketika Musuh dapat Kill
Enemy Double Kill : Musuh Membunuh 2 hero secara berturut-turut
Enemy Triple Kill : Musuh Membunuh 3 hero secara berturut-turut
Enemy Maniac : Musuh Membunuh 4 hero secara berturut-turut
Enemy Savage : Musuh Membunuh 5 hero secara berturut-turut
Istilah Secara Berturut-turut diatas maksudnya tanpa adanya jeda waktu yang lama ketika mengkill hero.
Arti Istilah Kill Streak di Mobile Legends
Namun, Jika membunuh berturut-turut dan memiliki jeda waktu yang agak lama ketika sedang berhasil melakukan kill hero, maka istilahnya akan berubah.
Istilah itu dinamakan Kill Streak, yang berarti membunuh secara berturut-turut dan hero kita belum mati-mati.
Killing Spree : Berhasil Kill Streak berjumlah 3 kali
Megakil : Berhasil Kill Streak berjumlah 4 kali
Unstopable : Berhasil Kill Streak berjumlah 5 kali
Monster Kill : Berhasil Kill Streak berjumlah 6 kali
Godlike : Berhasil Kill Streak berjumlah 7 kali
Legendary : Berhasil Kill Streak berjumlah 8 kali
Jika musuh yang berhasil mendapatkan kill streak, maka istilah itu akan ditambahkan kata Enemy didepannya, Contoh : Enemy Killing Spree!
Akhir Kata
Demikianlah postingan kali ini tentang istilah di Mobile Legends (ML), seperti savage maniac dan firstblood. Semoga bermanfaat!
Related Posts:
Arti Follback, Done, DM Unfollow di Instagram Di sosial media seperti Instagram, facebook, whatsapp, twitter sering muncul istilah kata yang namanya Follback, Done, DM dan Unfollow, apa itu artinya? Arti Follback Follback adalah singkatan dari kata Follow…
Apa Itu Wp adalah bahasa gaul? Ini Loh Artinya Dan Contohnya Anda mungkin sering mendengar kata “Wp” dalam interaksi di dunia nyata ataupun di sosial media, seperti Whatsapp, Instagram, Twitter, Facebook, dan lain sebagainya. Wp adalah bahasa gaul, namun apa itu…
Arti BM Dalam Bahasa Gaul Anak Jaman Now Berikut penjelasan Arti BM Dalam Bahasa Gaul Anak Jaman Now Yang Ternyata Banyak Salah Diartikan loh. Anak muda memang menyukai hal-hal yang sedang menjadi trend, tak terkecuali dalam sebuah percakapan.…
Apa itu Nolep, Wibu dan Introvert? Ini Artinya Masih banyak orang yang belum tahu dari kata-kata ini, dan mereka selalu mempertanyakan ini di sosial media seperti contohnya facebook (fb). Terkadang mereka bingung apa perbedaan antara nolep dan introvert, ada yang…
Apa itu Maintenance? Ini Artinya, Sering Muncul di Game! Dalam game, tidak jarang kita menemui kata maintenance (MT) ini, biasanya para gamers risau jika bertemu dengan kata yang satu ini. Kenapa gamers jadi risau? apa sebenarnya arti Maintenance ini?…
Arti dari Kata awto ngegas auto ngegad, ngamok,… Arti dari Kata awto ngegas auto ngegad, ngamok, unfaedah, gayn, ngukuk - Di sosial media seperti facebook, whatsapp ataupun di grup chat yang ada di sosmed itu, sering terdengar kata…
Backstreet Artinya Apa? Simak Arti dan Beberapa Alasannya Bagi kaum milenial pastinya sudah mengetahui backstreet artinya apa. Walaupun begitu tidak banyak yang tahu apa arti dari backstreet. Perkembangan istilah gaul seperti backstreet ini memang sudah lama berkembang di…
Cara Cheat Map Radar Mobile Legends, Bisa Melihat Musuh Cara Cheat Hack Map Radar Mobile Legends Menggunakan Script Terbaru Agar Bisa Melihat Musuh - Hae gaes kali ini saya mau membagikan cara supaya musuh keliatan di map mobile legend…
Apa Itu Barbar? Ini Artinya di Game dan Sosial Media Hae gaes kali ini saya mau membahas tentang arti kata barbar dan maksudnya bar bar itu apa, tidak jarang kata ini muncul di dalam sebuah game seperti PUBG, Mobile Legends (ML) dan…
Arti VC, P, Ping, VN, TC, PC, PM di WhatsApp Di whatsapp atau yang biasa kita sebut dengan WA, banyak sekali kata yang kita temukan ketika chattingan menggunakan aplikasi sosial media ini. Entah itu di chat pribadi maupun di grup…
Tips dan Contoh Nama Squad Lucu dan Keren Buat kalian para gamers sejati, pasti sudah tidak asing lagi dengan nama squad. Nama squad seperti apa yang masih kalian ingat sampai sekarang? Kebanyakan nama squad lucu dan keren pasti akan…
Arti Typo Adalah : Penjelasan, Contoh dalam WhatsApp… Kata Typo adalah salah satu kata dari bahasa inggris yang saat ini paling umum diucapkan di sosial media seperti facebook, twitter, instagram dan juga whatsapp. Banyak sekali istilah yang muncul…
Kumpulan Script Skin Gratis Mobile Legends Terbaru 2023 Dengan script ini kamu bisa menggunakan skin secara gratis tanpa beli. Perlu kalian ketahui menggunakan script ini hanya terlihat oleh kalian sendiri, player kalian tidak melihat tampilan skin nya, jadi…
Apa itu Ngadi-Ngadi? Ini Artinya dalam Bahasa Gaul Disaat sedang chattingan di sosial media, pasti kamu menemukan kata ngadi-ngadi dalam obrolan mereka. Dan kamu tidak tahu apa artinya, keputusan yang tepat untuk mencari tahu arti dari kata ngadi-ngadi…
Apa itu VCS, Open VCS yuk? Ini Artinya dalam Bahasa Gaul Dalam dunia chat di sosial media seperti Facebook (fb), Whatsapp (wa), Instagram (ig) dan line dan sebagainya. Ada istilah yang namanya VCS, Apa arti VCS? Banyak diantara mereka yang mau ngajakin…
Cheat Mod APK Mobile Legends Bang Bang Terbaru Bergabung dengan teman-teman Agan di sebuah showdown MOBA 5v5 terbaru 2018 - 2019 dan seterusnya, Mobile Legends ! Pilih hero favorit agan dan membangun tim yang perfect dengan teman agan!.…
Apa Itu Tijel? Inilah Arti Tijel Yang Benar! Di zaman sekarang, perkembangan bahasa terjadi begitu cepat. Perubahan atau penyelenehan bahasa ini sering disebut sebagai bahasa gaul. Salah satu bahasa gaul adalah “tijel”. Lalu apa itu arti tijel…
Apa Itu Toxic? Ini Artinya dalam Bahasa Gaul di Game Apa Itu Toxic? Ini Artinya dalam Bahasa Gaul di Game - Hae gaes, kali ini saya mau membahas tentang arti dari kata toxic yang sering muncul di sosial media seperti…
Apa itu Badmood & Moodbooster? Ini Artinya & Cara… Hae gaes kali ini saya mau membahas tentang arti kata Bad Mood singkatannya Bdmd dan Mood Booster. Pasti di antara kalian ada yang belum paham maksudnya itu apa. Apa Itu Badmood Badmood berasal…
Kepanjangan dari WWW dan URL di Internet Istilah www dan url umumnya sering muncul di dunia internet, walaupun sering mendengar kata ini, tahukah kamu sebenarnya kata itu hanyalah sebuah singkatan dan apa artinya? Kepanjangan dari WWW WWW…
Arti Kata Gretongan Dalam Bahasa Gaul dan Contohnya Kata ‘gretongan’ mungkin sering ditemui bagi kamu anak muda terutama yang sering menggunakan media sosial. Kata ini memang cukup populer dan sering digunakan terutama dalam aktivitas komunikasi yang sifatnya informal.…
Ketahui Arti Kata Damage Yang Viral Di Sosial Media Akhir-akhir ini pengguna media sosial khususnya Instagram ataupun TikTok sering berkata damage. Sebenarnya apa sih arti kata damage itu sendiri? Mengapa banyak sekali orang yang menyebutkan kata tersebut. Tetapi…
Apa itu Kenthu, K&2, Kentu? Ini Artinya Jika postingan tersebut mengandung unsur sagne online, maka biasanya akan muncul kata kenthu, kentwo, ken2, kentwo, k&2 atau kentu ini. Semua kata seperti kenthu, k&2 itu memiliki arti yang sama,…
Arti Kata Q&A yang Sering Muncul di Sosial Media Kata QnA atau Q&A biasa muncul di sosial media terutama di Akun-akun para selebgram, youtuber, atau tokoh publik terkenal yang membikin konten Q&A. Arti Q&A Kepanjangan dari Q&A adalah Question and…
Apa itu Awokawok & Bedanya dengan Wkwk? Ini Artinya Sebenarnya kata awokawok ini sudah lama muncul di sosial media seperti facebook, whatsapp bahkan dalam game dan youtube . Dan mungkin diantara kamu pasti ada yang tidak tahu atau ambigu…
Apa itu :voss, Sans, Santuy? Ini Artinya dalam Bahasa Gaul Arti Kata :voss, Santuy, Sans, Qymack, qimack, qmack dalam Bahasa Gaul - Di sosial media seperti facebook, whatsapp ataupun di grup chat yang ada di sosmed itu, sering terdengar kata…
Apa itu Gabut, Caper, Baper, Mager, Carmuk? Ini Artinya Beberapa Kata ini adalah kata yang sering muncul di postingan facebook (fb) di chat whatsapp (wa) dan instagram (ig) maupun twitter. Entah Siapa yang menciptakan kata - kata ini dan…
STM Artinya Apa? Ternyata Ini Jawabannya Bahasa anak jaman sekarang semakin lama semakin banyak yang disingkat. Terutama bahasa Jaksel yang akhir-akhir ini sangat terkenal sekali. Lalu muncul kalimat STM, lalu apa STM artinya? Kebanyakan orang pasti…