Kahfi Talk less Do More

Cara Auto Redirect Atau Forward Email Dari Outlook ke Gmail

1 min read

Cara Menggunakan Auto Redirect Atau Forward Email Dari Outlook ke Gmail – Beberapa waktu lalu, saya membuka email outlook saya, jarang sekali saya membuka nya karena biasa nya tidak ada pesan penting di dalam nya.

Layanan Email yang biasa saya gunakan adalah Gmail, kenapa saya sering menggunakan gmail? karena setiap hari nya saya membuka blog dengan gmail, dan juga terdapat banyak inbox penting di gmail, bahkan untuk menggunakan android dengan nyaman juga di anjurkan menggunakan gmail.  

Di karena kan email saya ada banyak, termasuk gmail juga. Saya berencana untuk membuat bagaimana agar atau supaya semua pesan yang ada di outlook masuk juga ke dalam inbox atau pesan di gmail saya, agar tidak ribet buka satu – satu.  

Bicara tentang outlook, domain yang di belakang email ini seperti nya ada banyak nama, seperti @hotmail.com, @outlook.com, saya sendiri menggunakan @hotmail.com, dan setiap saya membuka hotmail.com maka akan langsung di arahkan ke outlook.com. Di lihat juga layanan ini sama – sama milik Microsoft, koreksi jika ada yang salah hwhw.  

Setelah saya coba – coba semua options nya akhir nya saya ketemu cara nya dan setelah berhasil, saya jadi tidak ribet lagi buka – buka email outlook ini karena sudah automatis masuk ke email gmail saya, Oke berikut trik nya.  

Daftar isi

Tutorial Cara Auto Forward Outlook ke Gmail

  • Pastikan kalian memiliki email outlook dulu ya, buka outlook nya dan login.
  • Kemudian kesini agar lebih cepat.
  • Jika di mintai password silahkan isi ulang password nya.
  • Lalu akan muncul menu seperti di bawah, dan ikuti seperti gambar.
  • Pastikan rules nya sudah enable seperti di bawah ini.
  • Jika sudah berhasil maka semua inbox dari email hotmail masuk ke gmail.

  Setelah semua langkah – langkah selesai di lakukan, coba cek dengan cara mengirim email ke email outlook. Jika berhasil maka email yang di kirim ke outlook akan automatis juga terkirim ke gmail.  

Akhir Kata

Demikian artikel kali ini tentang Cara Auto Redirect Atau Forward Email Dari Outlook ke Gmail, Semoga bermanfaat. Nantikan artikel terbaru lain nya di Efyei, Terima kasih sudah berkunjung.

Kahfi Talk less Do More